Anda pernah buka link kemudian di tampilkan oleh aplikasi yang tidak diinginkan?? Sebagai contoh kita klik link kemudian langsung terbuka browser xiaomi, padahal kita ingin buka menggunakan google chrome. Contoh lagi buka link google drive yang di share teman tapi yang muncul malah aplikasi WPS office, yang mengakibatkan kita tidak bisa melihat data yang kita inginkan.
Idealnya pada HP xiaomi akan memunculkan beberapa referensi aplikasi yang bisa kita pilih untuk membuka link atau data lainya. Tapi kadang kita tidak sengaja kepencet menu INGAT PILIHAN SAYA, sehingga selanjutnya ketika membuka link atau data lainya tidak akan muncul lagi menu pilihan aplikasi yang bisa kita gunakan. Untuk mengembalikan settingan default aplikasi di HP xiaomi caranya sangat mudah, ayo kita simak caranya
Ubah Default Aplikasi di Xiaomi
Berikut ini akan kita bahas tatacara untuk mengubah atau mengembalikan default aplikasi pada HP xiaomi sebagai berikut:
- Di HP xiaomi silahkan masuk ke menu SETTING kemudian pilih menu APLIKASI
 |
gambar 1 |
- Selanjutnya pilih menu KELOLA APLIKASI
 |
gambar 2 |
- Di menu KELOLA APLIKASI pilih menu TITIK TIGA di sebelah kanan atas.
 |
gambar 3 |
- Selanjutnya pilih menu APLIKASI AWAL.
 |
gambar 4 |
Posting Komentar untuk "Cara Mengubah Default Aplikasi Pada Xiaomi"
Komentar anda akan kami moderasi terlebih dahulu.